LK Individu 24
Pada akhir pembelajaran setiap topik, Anda diminta untuk merefleksikan pembelajaran dalam blog masing-masing, dengan menggunakan alur MERDEKA seperti dalam proses pembelajarannya. Anda bisa menceritakan refleksi Anda dengan caranya masing-masing, bisa narasi yang dilengkapi visual, ataupun narasi saja, atau model kreatif lainnya. Berikut ini panduan pertanyaan yang dapat membantu Anda menuliskan blog:
No. | Alur pembelajaran | Pertanyaan Refleksi |
1 | Mulai Dari Diri | Apa yang Anda pikirkan tentang topik ini sebelum memulai proses pembelajaran? |
2 | Eksplorasi Konsep | Apa yang Anda pelajari dari konsep yang Anda pelajari dalam topik ini? |
3 | Ruang Kolaborasi
| Apa yang Anda pelajari lebih lanjut bersama dengan rekan-rekan Anda dalam ruang kolaborasi? |
4 | Demonstrasi Kontekstual | Apa hal penting yang Anda pelajari dari proses demonstrasi kontekstual yang Anda jalani bersama kelompok (bisa tentang materi, rekan, dan diri sendiri)? |
5 | Elaborasi Pemahaman | Sejauh ini, apa yang sudah Anda pahami tentang topik ini? Apa hal baru yang Anda pahami atau yang berubah dari pemahaman di awal sebelum pembelajaran dimulai ? Apa yang ingin Anda pelajari lebih lanjut? |
6 | Koneksi Antar Materi | Apa yang Anda pelajari dari koneksi antar materi baik di dalam mata kuliah yang sama maupun dengan mata kuliah lain? |
7 | Aksi Nyata | Apa manfaat pembelajaran ini untuk kesiapan Anda sebagai guru? Bagaimana Anda menilai kesiapan Anda saat ini, dalam skala 1-10? Apa alasannya? Apa yang perlu Anda persiapkan lebih lanjut untuk bisa menerapkannya dengan optimal? |
Criteria | Ratings | Pts | ||||
---|---|---|---|---|---|---|
rubrik penilaian blog yang digunakan untuk setiap modul. Kolom A adalah hasil ideal yang diharapkan, kemudian dilanjutkan dengan B, C, dan D. | ||||||
Total points: 100 |
Belum ada tanggapan untuk "PPG Prajabatan Perspektif Sosiokultural dalam Pendidikan Indonesia Topik 5 Aksi Nyata LK Individu 24"
Post a Comment