Memahami kaitan karakteristik materi, karakteristik muatan budaya, latar belakang budaya peserta didik, dengan ketuntasan belajar sangat penting supaya Guru dapat melakukan penyesuaian rancangan pembelajaran dan asesmen.
Di dalam video berikut ini terdapat contoh kasus penyelarasan muatan budaya untuk membentuk lingkungan yang nyaman bagi kegiatan pembelajaran dan asesmen:
Belum ada tanggapan untuk "PPG Prajabatan Prinsip dan Pengajaran dan Asesmen 2 Topik 3 02.02.b.3-T3-6 Koneksi Antar Materi"
Post a Comment